Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Resep Sayap Ayam Goreng Pedas

Sayap ayam adalah bagian dari tubuh ayam yang banyak di suka, selain rasanya yang gurih, sayap ayam memiliki daging yang lembut dengan rasa yang manis, tak heran, banyak olahan yang berbahan utama sayap ayam, bahkan ayam goreng pedas paling enak bila di makan di bagian sayapnya, dijamin anda bakalan suka, selain rasanya yang pedas, sayap ayam pedas juga mudah untuk di buat.

Bahan primer :

  • 8 buah sayap ayam
  • 1/4 sendok teh merica bubuk
  • 2 sendok makan kecap manis
  • 1/2 sendok teh air jeruk lemon
  • 1/2 liter air
  • 2 sendok teh garam

Bahan bumbu yang dihaluskan :

  • 3 buah cabai merah
  • 4 siung bawang putih
  • 1/2 sendok teh gula pasir

Cara membuat sayap ayam goreng pedas :

  1. Rebus air hingga mendidih, lalu masukkan bumbu yang telah di haluskan, merica bubuk, kecap manis, air jeruk lemon dan garam.
  2. Masak hingga ayam matang dan bumbu meresap ke dalam ayam, angkat dan tiriskan.
  3. panaskan minyak dengan api sedang hingga panas lalu goreng hingga kekuningan.

Posting Komentar untuk "Resep Sayap Ayam Goreng Pedas"